Selasa, 09 Juni 2015

Office 365 ADSync Failed using Child domain and OU Filtering

Office 365 bisa melakukan ADSync dengan On-Premise Active Directory. Saya mencoba untuk melakukan tes AD Sync hari ini dan mengalami kegagalan. Berikut ini adalah test yang dilakukan:

  • Tes dilakukan untuk child domain
  • Hanya OU tertentu yang ingin di Sync
Sync gagal dilakukan dengan error:  Missing-partition-for-run-step

Ditemukan artikel berikut yang melakukan hal yang sama:

Solusi di artikel tersebut tidak dapat dicapai kerena apa yang terjadi bila kita tidak punya akses dengan child domain yang lain. 

Microsoft ternyata mempunayi Knowledge Base article yang menjawab semua ini. Berikut adalah artikel tersebut:

Selasa, 24 Februari 2015

Solarwinds cannot poll WMI to Windows 2012 R2

Ketika mencoba menambah Windows 2012 R2 pada solarwinds monitoring dengan menggunakan WMI, poll mengalami kegagalan. Setelah mencek bahwa kegagalan bukan dikarenakan oleh Firewall atau kesalah Credential maka ditemukan bahwa kegagalan dikarenakan oleh UAC

Kita dapat mematikan UAC dan ini akan membuat WMI poll bekerja. Tetapi bila UAC tidah dapat dimatikan maka cara berikut dapat digunakan:
  1. Klik Start, klik Run, type regedit, dan tekan ENTER.
  2. Cari dan klik registry subkey berikut: HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\System
  3. Bila LocalAccountTokenFilterPolicy registry tidak ditemukan, lakukan berikut:
  4. Pada Edit menu, pilih New, dan klik DWORD Value.
  5. Ketik LocalAccountTokenFilterPolicy, dan tekan ENTER.
  6. Right-click LocalAccountTokenFilterPolicy, dan klik Modify.
  7. Pada Value data box, ketik 1, dan klik OK.
  8. Keluar dari Registry Editor.
Tidak diperlukan Server Reboot setelah menambah registry di atas, dan WMI poll dapat digunakan

Kamis, 19 Februari 2015

Citrix Receiver Prevent Add Account Wizard Pop-Up

Setelah melakukan installasi Citrix Receiver for Windows, pengguna ditampilakn oleh Windows untuk memasukkan Initial Account untuk Citrix seperti di bawah ini:



Windows di atas mengganggu pemakai dan setelah mencari cara untuk menghilangkan nya saya menemukan artikel berikut:
Receiver 3.4 – Prevent Add Account / Initial Setup Wizard

Walaupun artikel di atas dilakukan pada Citrix Receiver 3.4, ini dapat berlaku pula pada Citrix Receiver 4.2

Kesimpulan dari artikel di atas adalah untuk menghindari Initial Wizard setelah installasi Citrix Receiver, kita harus menabah setting registry  DWORD EnableFTU dengan Value data: 0 pada
HKEY_CURRENT_USER\Software\Citrix\Receiver


Kekurangan dari metoda ini adalah kita harus menambahkan registry setting tersebut kepada pemakai sebelum melakukan installasi dari Citrix Receiver. Oleh karena itu tambahan Registry Setting tersebut saya lakukan melalui Group Policy kepada semua user sebelum melakukan Citrix Receiver Deployment.





Rabu, 04 Februari 2015

Enable SNMP on VSphere ESXi 5.5

Below is the command needed to enable SNMP on VSphere 5.5:

esxcli system snmp set --communities SNMP_STRING_HERE
esxcli system snmp set --enable true
esxcli network firewall ruleset set --ruleset-id snmp --allowed-all true
esxcli network firewall ruleset set --ruleset-id snmp --enabled true
/etc/init.d/snmpd restart

change SNMP_STRING_HERE with community string that you are going to use

Jumat, 30 Januari 2015

Reset password expiration date on Active Directory

Berikut cara untuk me-reset Active Directory password expiration date melalui Active Directory User and Computer:


  1. Buka Active Directory Users and Computers. Klik pada "View" tab dan pilih "Advance Features"
  2. Klik kanan Users yang akan ada resetdan pilih "Properties"
  3. Klik tab "Attribute Editor"

  4. Cari "pwdLastSet", ganti Value menjadi 0 (nol) lalu klik "OK" dan "OK" sekali lagi untuk menutup User properties.
  5. Lakukan step 2 sampai 4 tapi ganti Value menjadi -1 dan klik "OK" dua kali
  6. Selesai, password value telah di reset menjadi tanggal saat ini.